Jadwal Pertandingan, Prediksi Brazil Vs Uruguay Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Conmebol, Stadion Arena da Amazonia, Pada Hari Jumaat (15/10/21) pagi Pukul 09:30 WIB.
Dalam duel ini akan terjadi laga yang seru, Antara Brazil yang akan menjamu Uruguay di Kualifikasi Piala Dunia 2022, Pada Hari Jumaat.
Pertandingan sebelumnya, Brazil sendiri bermain imbang saat bertadang ke markas Kolombia, di stadion Metropolitano Roberto Melendez, Pada hari senin 11-oktober-21.
Dalam laga, Brazil sangat berambisi meraih kemenangan saat menjamu tamu Uruguay, lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022, jumaat pagi.
Laga sebelumnya, Uruguay baru saja menerima kekalahan saat bertadang ke markas Argentina, dengan score 0-3, pada hari senin 11-oktober-21.
Dalam partai selanjutnya, Uruguay sangat berambisi untuk bisa mencuri poit di markas Brazil. Karena, supaya mereka bisa lolos Kualifikasi Piala Dunia 2022 QATAR.
Baca Juga: Hasil Makedonia Vs Jerman, Der Panzer Berhasil Lolos Kualifikasi Piala Dunia 2022
Dalam lima pertemuan terakhir kedua tim, Brazil dan Uruguay, Brazil berhasil meraih empat kemenangan, dan 1 pertadingan lagi berkahir dengan imbang.
Dalam duel ini Brazil sendiri mendapatkan keuntungan karena bermain di hadapan rumah nya sendiri. Hal sebaliknya, sementara dari Uruguay, dari lima pertemuan terakhir mereka hanya mampu bermain imbang 1 kali, dan sisa nya berakhir dengan kekalahan.
Head To Head Brazil Vs Uruguay
27/06/2013 Brazil 2-1 Uruguay
26/03/2016 Brazil 2-2 Uruguay
24/03/2017 Uruguay 1-4 Brazil
17/11/2018 Brazil 1-0 Uruguay
18/11/2020 Uruguay 0-2 Brazil
Lima Pertandingan Terakhir Brazil
11/07/2021 Argentina 1-0 Brazil
03/09/2021 Chile 0-1 Brazil
10/09/2021 Brazil 2-0 Peru
08/10/2021 Vebezuela 1-3 Brazil
11/10/2021 Kolombia 0-0 Brazil
Lima Pertandingan Terakhir Uruguay
03/09/2021 Peru 1-1 Uruguay
06/09/2021 Uruguay 4-2 Bolivia
10/09/2021 Uruguay 1-0 Ekuador
08/10/2021 Uruguay 0-0 Kolombia
11/10/2021 Argentina 3-0 Uruguay
Prediksi Susunan Pemain Brazil Vs Uruguay
Brazil: (4-3-3); Alisson Becker: Danilo Luiz da Silva – Marcos Aoás Corrêa – Thiago Silva – Alex Sandro; Casemiro – Fabinho – Frederico Rodrigues Santos – Lucas Paquetá; Gabriel Barbosa – Gabriel Jesus – Neymar.
Pelatih: Reinaldo Rueda.
Uruguay: (5-4-1); Fernando Musler; Nahitan Nandez – Sebastian Coates – Diego Godin – Ronald Araujo – Matias Vina; Brian Rodriguez – Matias Vecino – Federico Valverde – Nicolas de la Cruz; Luis Suarez.
Pelatih: Oscar Tabarez.